Jumat, 08 April 2011

Masyarakat Berharap Pembangunan Jalan Lintas Delleng Simpoon Segera Diselesaikan

Pakpak Bharat, SMART.COM
Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat dengan Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) telah menyepakati bersama pembangunan jalan lintas provinsi antara kedua kabupaten dengan melintasi Delleng Simpoon beberapa tahun lalu. Kesepakatan bersama pembangunan jalan lintas Delleng Simpoon tersebut dilakukan di depan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara yang dihadiri oleh unsur Bappeda Provinsi, Dinas

Jumat, 11 Februari 2011

JALAN MENUJU DESA PRONGIL SANGAT MEMPRIHATINKAN

PRONGIL, SMART.COM
Jalan dari Desa Tinada menuju ke Desa Prongil Kec. Tinada kondisinya sangat memprihatinkan. Di sisi kiri dan kanan jalan menganga lobang akibat tanahnya longsor, yang selalu siap menanti korban. Dari hasil pantauan beberapa hari yang lalu kondisi jalan itu semakin parah karena hujan selalu mengguyur. Titik-titik jalan yang rusak itu adalah di persawahan warga di Dusun Prongil Jehe, di mana jalan yang ada sudah tinggal setengah badan jalan itu saja karena sisinya sudah ambruk dibawa longsor. Sebagian lagi terletak

Senin, 07 Februari 2011

MENGENAL ADAT DAN BUDAYA PAKPAK

PENDAHULUAN
Etnis Pakpak berada di Kabupaten Dairi, Kabupaten Pakpak Bharat dan sebagian berada di Kabupaten Aceh Singkil (Boang) dan Tapanuli Utara/Tengah (Kelasen). Asal etnis Pakpak diperkirakan datang dari India melalui Barus atau Singkil, dan menurut penelitian, tempat pertama orang Pakpak adalah di Kuta Pinagar (Kecamatan Salak), keturunan dari si Kada dengan istrinya Lona. Kemudian lahir anaknya bernama di Hyang dengan keturunannya sebanyak 7 (tujuh) orang yaitu : si Haji (Banua Harhar), Si Raja Pako (Sicike-cike), Mpu Bada (Aceh Singkil), Ranggarjodi (Buku Tinambun), Mbello (Silaan Rumerah), Sanggir (Kelasen/Taput), dan Bata